• MTS NEGERI 4 JEMBRANA
  • شبان اليوم رجال الغد

GAGAL TATAP MUKA, MTSN 4 JEMBRANA BERIKAN BANTUAN MASKER DAN HANDSANITISER

Pertemuan wali peserta didik MTsN 4 Jembrana dilakukan secara terbatas dengan memperhatikan protokol kesehatan. Dimulai tanggal 4—7 Januari 2021 pertemuan wali peserta didik terjadwal mulai kelas VII,VIII,dan IX. Kegiatan dilakukan di aula MTsN 4 Jembrana mulai pukul 08.00-12.00 dengan tiga sesi tatap muka. Kepala MTsN 4 Jembrana, Wakil Kepala bidang Kesiswaan, Wakil Kepala bidang humas, dan guru BK mengawal acara ini sampai selesai. Dalam acara pertemuan ini, wali peserta didik menerima bantuan masker,vitamin C, dan handsanitizer.

“ Bantuan ini sebenarnya dipersiapkan untuk kegiatan tatap muka pembelajaran semester genap 2021. Menindaklajuti surat edaran pemerintah Kabupaten Jembrana yang belum memberikan izin pembelajaran tatap muka, maka bantuan ini diterimakan dalam kegiatan ini,”tutur  H.Patahul Bari,S.Pd.,M.Pd.—K epala MTsN 4 Jembrana.

H.Patahul Bari,S.Pd.,M.Pd.—Kepala MTsN 4 Jembrana memberikan arahan kepada bapak/ibu wali peserta didik, “tanggungjawab pembelajaran jarak jauh merupakan tanggungjawab bersama antara pihak madrasah, wali peserta didik, dan lingkungan masyarakat. Tanpa peran serta tiga komponen tersebut pembelajaran jarak jauh tidak dapat terlaksana secara masksimal. Pertemuan ini merupakan jejak pendapat untuk menyelesaikan permasalahan-permasalahan pembelajaran jarak jauh.”

Dalam forum ini, keluh kesah wali peserta didik disampaikan secara terbuka dengan harapan pihak madrasah bisa memberikan solusi diantaranya : jika gawai peserta didik mengalami permasalahan diperbolehkan mengambil tugas ke madrasah dengan memperhatikan protokol kesehatan, bantuan kuota internet sudah diberikan sebelumnya, dan keaktifan peserta didik  terkait presensi serta tugas minimal 70%.

Sebagai penutup dalam arahannya, H.Patahul Bari,S.Pd.,M.Pd.—Kepala MTsN 4 Jembrana menyampaikan kepada wali peserta didik,” program anti buta baca tulis  Al quran dan hafal juz 30 peserta didik MTsN 4 Jembrana harus dikawal bersama!”

 

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Penerimaan Peserta Didik Baru MTsN 4 Jembrana Tahun 2024/2025

Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun Ajaran 2024/2025 sudah dibuka Berikut link pendaftaran Siswa Baru Pendaftaran Siswa Baru

03/02/2024 12:52 - Oleh Administrator - Dilihat 947 kali
Penanaman Pendidikan Karakter melalui Serangkaian Kegiatan Pembiasaan

Jembrana (1/9/2023) MTs Negeri 4 Jembrana menerapkan kegiatan pembiasaan yang setiap hari dilakukan sebagai perwujudan pendidikan karakter. Kegiatan pembiasaan dilakukan dengan harapan

01/09/2023 11:37 - Oleh Administrator - Dilihat 373 kali
Penanaman Pendidikan Karakter melalui Serangkaian Kegiatan Pembiasaan

Jembrana (1/9/2023) MTs Negeri 4 Jembrana menerapkan kegiatan pembiasaan yang setiap hari dilakukan sebagai perwujudan pendidikan karakter. Kegiatan pembiasaan dilakukan dengan harapan

01/09/2023 11:37 - Oleh Administrator - Dilihat 498 kali
MTs Negeri 4 Terima Penganugerahan Prestasi Kompetisi Sains Madrasah ( KSM ) Tingkat Kabupaten

Jembrana ( 27/7/23 ) Siswa MTs Negeri 4 Jembrana menerima Penghargaan Prestasi Kompetisi Sains Madrasah (KSM) Tingkat Kabupaten dari Kantor Kementerian Agama Kabupaten Jembrana. Siswa

27/07/2023 13:49 - Oleh Administrator - Dilihat 451 kali
Pelatihan LKBB oleh TNI pada Matsama MTsN 4 Jembrana

Jembrana, 12 Juli 2023 Kegiatan Matsama pada hari rabu 12 Juli 2023 ini kedatangan tamu penting dari TNI. Beliau berpesan untuk menjadi orang sukses seperti beliau dibutuhkan Kedi

12/07/2023 11:15 - Oleh Administrator - Dilihat 496 kali
Kuis Ramadan 1444 H MTsN 4 Jembrana

Dalam rangka semarak ramadan 1444H MTsN 4 Jembrana memberikan gebyar kuis setiap pagi setelah dhuha dan tadarus Al-Qur'an dimaksudkan untuk menambah wawassan pengetahuan terkait dengan

30/03/2023 12:45 - Oleh Administrator - Dilihat 569 kali
MTs Negeri 4 Jembrana Laksanakan Upacara Bendera Setiap Hari Senin terangkai dengan pelantikan OSIM

Jembrana-( 20/02/2023) Sudah menjadi kebiasaan rutin setiap hari Senin, di setiap lembaga pendidikan, terutama di Madrasah  kami dilaksanakan Upacara Bendera pada pagi hari sebelu

20/02/2023 14:34 - Oleh Administrator - Dilihat 636 kali
MTs N 4 Jembrana Ukir Prestasi Ajang GOSBA Tingkat MTs/SMP Se-Provinsi Bali pada Milad ke-32 MAN Buleleng

Jembrana_15/02/2023 Siswa – siwi MTs Negeri 4 Jembrana kembali mengukir prestasi Dalam Ajang GOSBA ( Gempita Olimpiade Sains, Bahasa, dan Agama ) Tingkat MTs/SMP Se-Provinsi Bali

16/02/2023 15:40 - Oleh Administrator - Dilihat 390 kali
Penerimaan Peserta Didik Baru(PPDB) MTsN 4 Jembrana

Tahun Ajaran baru sudah dekat, ayo adik-adik kelas 6 SD/MI bergabung bersama kami keluarga besar MTsN 4 Jembrana. Link Pendaftaran bit.ly/ppdb-2023-mtsn4jembrana  Download Brosur

02/02/2023 08:30 - Oleh Administrator - Dilihat 1107 kali
REGULASI KEPEGAWAIAN

Berikut adalah aturan terbaru tentang kepegawaian yang diperlukan pada saat tahun 2023 ini dan harus dipedomani oleh ASN : 1. PP No.94 tahun 2021 tentang Disiplin ASN dan PNS 2. Perme

01/02/2023 07:49 - Oleh Administrator - Dilihat 165 kali